Inovasi Mahasiswa Teknik Informatika Universitas Pamulang Meningkatkan Pembelajaran di SMP PGRI Parung Panjang Melalui Aplikasi Figma

portalbersama.com – Tangerang Selatan, 13 Juli 2023 – Mahasiswa/Mahasiswi Program Studi Teknik Informatika Universitas Pamulang telah melaksanakan kegiatan pengabdian kepada masyarakat (PKM) dengan tema “Mengenal Aplikasi Figma untuk Membuat Content Menjadi Lebih Interaktif di Era Society 5.0”. Kegiatan ini dilaksanakan di SMP PGRI Parung Panjang dan bertujuan untuk memperkenalkan serta memberikan pengetahuan kepada siswa mengenai penggunaan aplikasi Figma dalam membuat content yang lebih interaktif. Acara PKM dihadiri oleh 20 peserta siswa dan siswi Sekolah Menengah Pertama (SMP) PGRI Parung Panjang. Kegiatan ini berlangsung di ruang kelas SMP Parung Panjang yang terletak di Jl. Moch Toha Parung Panjang Cibunar, Kecamatan Parung Panjang,…